Sumber : Tribunnews
TRIBUNNEWS.COM - Jadwal hari kedua turnamen Singapore Open 2022 masih melangsungkan pertandingan babak 32 besar.
Sebanyak 14 wakil Indonesia akan berjuang untuk melaju ke babak 16 besar di Singapore Indoor Stadium, Singapura, Rabu (13/7/2022) mulai pukul 08.00 WIB.
No comments:
Post a Comment