Pada suatu hari seorang anggota Gereja sedang mencoba untuk membantu temannya yang kecanduan minuman keras.
"Begitu mudah, sama seperti orang membuka tangan," jawab Penn.
"Yakinkanlah diriku tentang hal itu, dan aku berjanji tidak akan minum lagi," kata peminum itu.
"Begini cara kerjanya. Bila kamu menjumpai sebuag botol minuman keras, bukalah tanganmu sebelum kamu meraih gelas atau botol itu, dan kamu tidak akan pernah minum lagi."
Peminum itu menepati janjinya.
Pesan : Terkadang kita menganggap susah melakukan seuatu, dan ternyata bukan hal tersebut yang susah justru kita sendiri yang membuatnya susah. Yakinkan, janjikan dan mudahkanlah Anda melakukan hal tersebut sehingga Anda mampu melakukannya.
No comments:
Post a Comment